Bukan ku meratap pada nasib, bukan ku tak menerima hidupku, bukan ku mencaci jalanku.
Tapi ku hanya tak ingin melihat kau berhenti tersenyum walau dengan dia.
Tak ingin melihat kau berlinang duka walau dia tenangkan.
Hanya saja, bisakah senyum dan duka mu kita bagi berdua.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar